Kerja part time sudah pasti tidak identik lagi di kalangan mahasiswa yang ingin meluangkan waktu kosongnya untuk bekerja dan encari uang tambahan untuk keperluan sehari-harinya. Pada biasanya mahasiswa yang melakukan kerja part time ini memiliki sebab tersendiri, bisa dikarenakan kiriman uang bulanan dari orang tua yang berjumlah dikit atau pengeluaran yang terlalu berlebihan. Oleh karena itu anda harus pintar-pintar mengelola uang, entah itu dengan berhemat atau menghasilkan uang tersendiri. Pada berikut ini akan di jelaskan tips ide kerja parrt time untuk mahasiswa yang perlu anda ketahui. Berikut penjelasannya: Menjadi Barista di Coffe Shop Pada era sekarang sudah banyak mahasiswa yang mengisi waktunya untuk kerja part time menjadi barista. Karena kerja menjadi barista di coffe shop tidak akan ada matinya. Pada khususnya pada daerah perkotaan, keberadaan coffe shop menjadi dukungan para masyarkat menjadi bagian dari lifestyle masyarakat jaman sekarang. Nama-nama coffee